Launching Buku “Realitas Desa Membangun” di Unhas

TLKM.or.id – Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi yang bekerja sama dengan pihak Universitas Hasanuddin  mengadakan “Launching Buku dan Lokakarya; Realitas Desa Membangun (Gagasan dan Pengalaman)” pada hari Selasa (09/05) bertempat di Gedung Aula Fakultas Kehutanan Universitas Hasanuddin. Kegiatan ini dihadiri oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Desa, Pembangunan Daerah...

Continue reading

Sinkronisasi Kegiatan Perhutanan Sosial di Sulawesi Selatan

TLKM.or.id – Tim Layanan Kehutanan Masyarakat (TLKM) turut ambil bagian dalam Sinkronisasi Kegiatan Perhutanan Sosial yang dilaksanakan oleh Diektorat Penyiapan Kawasan Perhutanan Sosial. Kegiatan ini berlangsung selama 3 hari (30-1/04) bertempat di Aston Makassar Hotel, Makassar. Pada kegiatan ini, peserta yang hadir terdiri dari, Direktorat PKPS, Balai PSKL Wilayah Sulawesi,...

Continue reading

Angin Segar Pemasaran Hasil Petani Rotan di Kec. Bonehau

TLKM.or.id – Konsorsium PSDABM-M sebagai implementor MCA-Indonesia melalui Program Sentra Industri Rotan Berkelanjutan di Mamuju, Sulawesi Barat, menyelenggarakan Focus Group Disscussion (FGD) dalam penguatan pemasaran. Kegiatan ini dilaksanakan di Kantor Kecamatan Bonehau, Kamis (9/2) dengan capaian untuk menggali informasi kondisi existing rantai pasok rotan yang berlangsung di 3 desa sasaran di...

Continue reading

Workshop Uji Coba Panduan Dan Modul Rotan Berkelanjutan

TLKM.or.id – Dalam rangka peningkatan kapasitas pengelolaan rotan berkelanjutan, Konsorsium Pengelolaan Sumberdaya Alam Berbasis Masyarakat Mamuju (PSDABM-M) melaksanakan kegiatan Workshop “Uji Coba Panduan dan Modul Rotan Berkelanjutan.” Kegiatan ini berlangsung selama dua hari dimulai pada tanggal 21-22 November 2016 bertempat di Hotel Srikandi Mamuju. Peserta yang terlibat merupakan perwakilan dari...

Continue reading

Konsep Pemerataan Mitra Investasi Perhutanan Sosial Bertajuk Konsolidasi Nasional

TLKM.or.id – Tim Layanan Kehutanan Masyarakat turut menghadiri pertemuan tingkat Nasional yang ini bertajuk Konsolidasi Nasional Pemetaan Investasi Mitra Perhutanan Sosial kegiatan ini digelar oleh Direktorat PKPS. Kegiatan yang terlaksana di Bogor Hotel, Cisarua pada tanggal 22-24 November 2016 mempertemukan beberapa lembaga-lembaga funding dan Pemerintah Pusat, Provinsi serta Daerah Secara...

Continue reading

TLKM Turut Andil dalam Kegiatan “Temu Usaha” oleh Balai PSKL

TLKM.or.id – Tim Layanan Kehutanan Masyarakat turut andil dalam kegiatan temu usaha terkait pengembagan pasar bagi pelaku usaha aren yang diadakan oleh Balai Perhutanan Sosial dan Kemitraaan Lingkungan pada 17-18 November 2016 di Makassar, Sulawesi Selatan. Kegiatan ini mempertemukan beberapa pelaku usaha masyarakat dari berbagai daerah dan pendamping masyarakat yang...

Continue reading